DWI KARYA > News > Dasar Pengecoran Logam
News

Dasar Pengecoran Logam

6

Proses Pengecoran (casting) adalah salah satu teknik pembuatan produk dimana logam dicairkan dalam tungku peleburan kemudian di tuangkan kedalam rongga cetakan yang serupa dengan bentuk asli dari produk cor yang akan dibuat. Pengecoran juga dapat diartikan sebagai suatu proses manufaktur yang menggunakan logam cair dan cetakan untuk menghasilkan bagian-bagian dengan bentuk yang mendekati bentuk geometri akhir produk jadi.

Proses pengecoran sendiri dibedakan menjadi dua macam yaitu traditional casting (tradisional) dan non-traditional (nontradisional).

Teknik tradisional terdiri atas:

  1. Sand-Mold Casting
  2. Dry-Sand Casting
  3. Shell-Mold Casting
  4. Full-Mold Casting
  5. Cement-Mold Casting
  6. Vacuum-Mold Casting

Sedangkan teknik non-traditional terbagi atas :

  1. High-Pressure Die Casting
  2. Permanent-Mold Casting
  3. Centrifugal Casting
  4. Plaster-Mold Casting
  5. Investment Casting
  6. Solid-Ceramic Casting
Welcome

hmmPerusahaan DWI KARYA  adalah salah satu perusahaan pengecoran logam yang terletak di Batur, Ceper, Klaten, Jawa Tengah. Perusahaan ini berdiri sejak tahun 1993 sehingga cukup berpengalaman di bidang casting baik ferro maupun non ferro. Mitra kerja kami adalah perusahaan-perusahaan dengan produk-produk yang dikenal luas. Kami  memasok kebutuhan Hopper (Tangki air pendingin) untuk mesin diesel merk KUBOTA. Kami  sebagai supplier utama untuk kebutuhan furniture casting dari PT WISANKA perusahaan eksportir mebel yang cukup besar.

Contact Us

Alamat :
Batur 001/005, Tegalrejo, Ceper, Klaten, Jawa Tengah

 

Contact Person :

Darsono
085229470000
085600470000

 

Telepon :
(0272) 554070

 

WhatApp :
085600470000

 

BB PIN :
541F4D89

 

Email :
dwikaryalogam.ceper@gmail.com

Maps